SEPAK BOLA NASIONAL

Timnas Indonesia Absen FIFA Matchday, Publik Heboh!

Masyarakat menyoroti keputusan PSSI yang berpotensi merugikan Timnas Indonesia. Hal itu lantaran PSSI memutuskan untuk tak menurunkan Timnas Indonesia

Editor: Wawan Akuba
Instagram @timnasindonesia
KUALIFIKASI PIALA DUNIA 2026 ZONA ASIA - Aksi penggawa Timnas Indonesia, Dean James kala melewati halauan pemain Irak dalam laga lanjutan putaran keempat kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion King Abdullah City Sports, Arab Saudi pada Minggu, 12 Oktober 2025 pukul 02.30 WIB. dalam laga lanjutan putaran keempat kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion King Abdullah City Sports, Arab Saudi pada Minggu, 12 Oktober 2025 pukul 02.30 WIB. 

Untuk diketahui, ini adalah pertama kalinya dalam satu dekade Timnas Indonesia absen total di kalender FIFA Matchday.

Situasi serupa terakhir terjadi saat Indonesia terkena sanksi FIFA pada 2015.

PSSI sejauh ini menyampaikan dua alasan terkait absennya Indonesia di FIFA Matchday.

Alasan pertama adalah karena belum adanya pelatih kepala setelah pemutusan kontrak Patrick Kluivert pada 16 Oktober lalu, serta fokus federasi terhadap persiapan Timnas U-23 yang akan tampil di SEA Games 2025 Thailand.

(*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved