PEMPROV GORONTALO

Muncul Keluhan BBM Subsidi di Gorontalo, Gubernur Gusnar Ismail Bentuk Tim Kecil Awasi SPBU

Keluhan masyarakat terkait ketersediaan dan distribusi BBM subsidi di Gorontalo akhirnya direspons serius oleh Pemerintah Provinsi Gorontalo. 

|
Penulis: Herjianto Tangahu | Editor: Wawan Akuba
TribunGorontalo.com
BBM BERSUBSIDI -- Potret antrian di salah satu SPBU di Kabupaten Gorontalo (Foto Stok). Gubernur Gorontalo bentuk tim kecil, pastikan data di lapangan akurat mengenai pelanggaran BBM. 

Karena itu, muncul saran agar pengisian dilakukan di waktu-waktu sepi.

Menurutnya, ada usulan agar pengisian dilaksanakan pada jam-jam kosong seperti pukul 04.30 Wita dini hari.

Jamal mengungkapkan bahwa langkah-langkah penanganan BBM subsidi sebenarnya sudah dilakukan sejak awal masa jabatan Gusnar.

Sejak dilantik, Gubernur telah membuka komunikasi dengan BPH Migas untuk memastikan penyaluran di Gorontalo bisa berjalan efektif.

"Tidak hanya berhenti di situ, selanjutnya Gubernur membuat PKS terkait pemanfaatan BBM subsidi efektif di lapangan," ujarnya.

Selain pengawasan, pemerintah juga mengusulkan penambahan kuota BBM subsidi. 

Aktivitas masyarakat di sektor perikanan, kelautan, dan pertanian yang terus meningkat, serta bertambahnya jumlah kendaraan, menjadi alasan kuat mengapa Gorontalo membutuhkan pasokan lebih besar.(*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved