Festival Kuliner Gorontalo

Makanan Khas Se-Nusantara Hadir di Festival Kuliner Gorontalo, dari Jawa hingga Sumatera

Sejumlah kontingen di Peran Saka Nasional memamerkan berbagai makanan khas daerah masing-masing dalam Festival Kuliner Budaya di Kabupaten Gorontalo

Penulis: Jefry Potabuga | Editor: Wawan Akuba
FOTO: Jefri, TribunGorontalo.com
PERAN SAKA NASIONAL--Potret peserta di Peran Saka Nasional Gorontalo, Sabtu (8/11/2025). Sumber foto: TribunGorontalo.com/Jefri Potabuga. 

Pantauan Tribun Gorontalo di lapangan, ribuan pengunjung antusias menikmati kuliner yang dijajakan di stan masing-masing daerah.

Mereka mencicipi makanan dengan lahap, seakan lidah mereka sudah menyatu dengan cita rasa daerah lain.

Hadir juga sejumlah pejabat penting, termasuk Bupati Gorontalo, Sofyan Puhi, dan jajaran. Meski panas terik, mereka tetap berkeliling stan, berfoto bersama, bahkan berjoget di lapangan, menandakan keakraban para peserta dari seluruh Indonesia.

(*/Jefri)

 

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved