Bansos 2025
Cair! BLT Rp900 Ditransfer ke Himbara dan Kantor Pos, Cek Namamu di Sini
Penerima bantuan langsung tunai (BLT) menerima kabar baik hari ini. Sebab, Kementerian Sosial mulai menyalurkan BLT sebesar Rp900 ribu.
Cara Update Nama Penerima BLT Melalui Aplikasi Cek Bansos
-Download aplikasi Cek Bansos di Play Store atau App Store
-Buka aplikasi dan pilih menu “Cek Bansos” pada halaman utama
-Isi data wilayah domisili secara lengkap (provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa)
-Masukkan nama lengkap sesuai KTP
-Selesaikan verifikasi keamanan (captcha)
-Tekan tombol “Cari Data”.
Penerima baru (hanya BLTS)
Tidak Menerima Bansos Rutin dan total diterima: Rp900.000
"Misalnya penerima bantuan Sembako reguler menerima Rp200 ribu per bulan, kali tiga (bulan) berarti Rp600 ribu.
Dengan adanya BLTS sesuai kebijakan Presiden ini ada tambahan Rp900 ribu.
Dengan demikian penerima sembako reguler mendapatkan Rp1.500.000.
Sementara penerima baru yang jumlahnya Rp18 juta lebih itu menerima Rp900 ribu," jelas Menteri Sosial Saifullah Yusuf dalam rilis Kemensos, Selasa 4 November 2025
Kementerian Sosial mencatat sebanyak 18.715.502 keluarga penerima manfaat baru telah masuk tahap finalisasi data dan siap menerima Bantuan Langsung Tunai Sementara senilai Rp900 ribu.
Dari total tersebut, sebanyak 16.519.380 KPM telah diverifikasi.
| 7 Ribu Rekening Bansos Diblokir Gara-gara Terindikasi Judi Online |
|
|---|
| Resmi! Panduan Daftar Bansos Kemensos dan Cek Desil DTSEN |
|
|---|
| Bansos Lansia PKH November 2025 Mulai Disalurkan, Begini Cara Cek Penerima |
|
|---|
| Penerima BPNT dan PKH November 2025 Wajib Cek! Begini Cara Lihat Status Bantuan Terbaru |
|
|---|
| Kabar Baik! BLT Rp900 Ribu Cair Lewat Himbara dan Kantor Pos, Cek Namamu Segera di sini |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gorontalo/foto/bank/originals/bansos-di-coret.jpg)