PLN
PLN Teguhkan Komitmen K3 di Proyek SUTT 150 kV Palu 3 – Tambu untuk Keamanan dan Kualitas Proyek
PLN kembali menunjukan komitmenya terhadap penerapa budaya K3 di setiap proyek ketenagalistrikan dalam proyek besar yang berdampak dengan masyarakat.
Dengan kegiatan patroli manajemen ini, PLN berharap seluruh pihak yang terlibat dalam proyek pembangunan transmisi dapat terus menjaga standar keselamatan kerja dengan disiplin tinggi, agar proyek dapat berjalan dengan aman, tepat waktu, dan tentunya memberikan manfaat maksimal bagi masyarakat.
Baca juga: 750 Honorer di Gorontalo Utara Gagal Jadi PPPK karena Dinas Tak Ajukan Penempatan
"Patroli manajemen bukan hanya soal memastikan bahwa proyek ini aman, tapi juga untuk menjaga agar proyek ini dapat selesai tepat waktu dan memberikan hasil yang optimal untuk masyarakat, serta mendukung pembangunan infrastruktur ketenagalistrikan yang lebih andal di Sulawesi," tutup Wisnu.
PLN optimis bahwa melalui komitmen terhadap K3, setiap proyek ketenagalistrikan yang dijalankan tidak hanya akan meningkatkan kualitas energi di daerah tersebut, tetapi juga melahirkan proyek yang aman, berkualitas, dan memberikan manfaat besar bagi pertumbuhan ekonomi daerah.
Narahubung:
M. Syukur L
Manager Perizinan dan Komunikasi
PLN UIP Sulawesi
*Sekilas Tentang PLN*
PT PLN (Persero) adalah BUMN kelistrikan yang terus berkomitmen dan berinovasi dalam memberikan pelayanan terbaik bagi pelanggan.
PLN mengusung agenda Transformasi 2.0 dengan visi menjadi Top 500 Global Company dan menjadi pilihan nomor 1 bagi pelanggan untuk Solusi Energi melalui upaya pertumbuhan usaha, implementasi digitalisasi secara end to end, menjalankan transisi energi untuk mendukung tercapainya Net Zero Emissions (NZE), serta menghadirkan proses bisnis dengan SDM berkelas dunia.
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.