Demo Mahasiswa Gorontalo
Nama-nama Mahasiswa yang Diamankan Polda Gorontalo Pasca Ricuh di Simpang Lima
Polda Gorontalo mengamankan sejumlah mahasiswa usai aksi unjuk rasa di simpang lima Kota Gorontalo berakhir ricuh Senin sore (01/9/2025).
|
Editor:
Wawan Akuba
TribunGorontalo.com
PUKUL MUNDUR --- Personel Brimob Gorontalo kembali usai memukul mundur mahasiswa dari titik aksi di Simpang Lima Kota Gorontalo. FOTO: Wawan Akuba
Aparat kepolisian yang sebelumnya hanya berjaga untuk mengatur arus lalu lintas, akhirnya bergerak melakukan penghalauan.
Dari insiden itu, 11 mahasiswa kemudian diamankan polisi. Namun status hukum mereka masih menunggu hasil pemeriksaan, apakah akan ditetapkan sebagai tersangka atau sekadar menjalani pemeriksaan sebagai saksi.
Hingga malam, suasana di Simpang Lima Telaga mulai kondusif, meski ruas jalan utama masih dipenuhi sisa ban terbakar dan puing-puing aksi.
(*)
Berita Terkait:#Demo Mahasiswa Gorontalo
| BREAKING NEWS: Mahasiswa Demo di BPJS Kesehatan Gorontalo |
|
|---|
| Kericuhan Demonstrasi Mahasiswa di Gorontalo Disorot Media Asing |
|
|---|
| Dijemput Orangtua, 11 Mahasiswa yang Diamankan Polda Gorontalo Dipulangkan |
|
|---|
| IMM Ultimatum Polda Gorontalo, Minta Ketua DPD Arif Bina Dibebaskan tanpa Syarat |
|
|---|
| BREAKING NEWS: Puluhan Mahasiswa Geruduk Polda Gorontalo, Tuntut Ketua IMM Dibebaskan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gorontalo/foto/bank/originals/PUKUL-MUNDUR-Personel-Brimob-Gorontalo-kembali-usai-memukul-mundur-mahasiswa.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.