Penemuan Bayi di Gorontalo
Bayi yang Dibuang di Bone Bolango Gorontalo Bakal Dirawat Dinsos
Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut mengenai kondisi bayi, harus melalui koordinasi dengan pihak dinas terkait, mengingat status bayi yang berada
Penulis: Jefry Potabuga | Editor: Wawan Akuba
FOTO: Jefri Potabuga, TribunGorontalo.com
PENEMUAN BAYI--Bayi ditemukan di Suwawa Kabupaten Bone Bolango akan diserahkan di RPSA Dinsos Provinsi Gorontalo, Selasa (13/5/2025). FOTO: Jefri Potabuga, TribunGorontalo.com
Saat ini, bayi tersebut mendapatkan penjagaan ketat di ruang NICU, dan akses masuk dibatasi.
Bahkan, tim dari Kementerian Sosial RI yang memberikan bantuan hanya dapat melakukannya dari depan ruangan.
Pantauan Tribun Gorontalo di lapangan menunjukkan bahwa ruangan NICU tempat bayi dirawat tertutup rapat dan dalam kondisi tenang.
Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut mengenai kondisi bayi, harus melalui koordinasi dengan pihak dinas terkait, mengingat status bayi yang berada di bawah perlindungan negara.(*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gorontalo/foto/bank/originals/PENEMUAN-BAYI-Bayi-ditemukan-di-Suwawa-Kabupaten-Bone-Bolango.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.