Gelombang 1.25 Meter di Jalur Ferry Gorontalo Minggu 25 September 2022
Untuk jalur penyeberangan kapal ferry Gorontalo, gelombang mencapai 1.25 meter pada Minggu 25 September 2022 besok.
TRIBUNGORONTALO.COM, Gorontalo - Waspada gelombang 6 meter di perairan Indonesia. Untuk jalur penyeberangan kapal ferry Gorontalo, gelombang mencapai 1.25 meter pada Minggu 25 September 2022 besok.
Untuk Laut Sulawesi, Gorontalo Utara, cuaca diprakirakan berawan, arah angin dari Tenggara - Barat Daya, kecepatan 08 - 30 Km per jam. Ketinggian gelombang berkisar 0.5 - 1.25 meter.
Teluk Tomini, cuaca diprakirakan berawan, arah angin dari Timur Laut - Tenggara, kecepatan 04 - 30 Km per jam. Ketinggian gelombang berkisar 0.5 - 1.25 meter.
Prediksi Ketinggian Gelombang oleh BMKG:
Area Perairan dengan Gelombang Tenang (0.1 - 0.5 meter)
Perairan Balikpapan
Perairan Sulawesi Barat
Perairan Samarinda - Bontang
Selat Makassar bagian utara
Perairan barat Sulawesi Tengah
Perairan Kalimantan Utara
Baca juga: Gelombang 4 Meter: Prakiraan Ombak Jalur Ferry Gorontalo pada Selasa 20 September 2022
Teluk Kau
Teluk Weda
Perairan timur Obi
Perairan Yos Sudarso bagian utara
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gorontalo/foto/bank/originals/240922-gelombang25.jpg)