Gorontalo Memilih

Suara Partai Gerindra Anjlok saat PSU DPRD Provinsi Gorontalo Dapil Kabupaten Boalemo

Rekapitulasi hasil penghitungan suara untuk pemungutan suara ulang (PSU) DPRD Provinsi Gorontalo

Penulis: Nawir Islim | Editor: Fadri Kidjab
Kolase TribunGorontalo.com/KPU/Wikipedia
Suara caleg DPRD Provinsi Gorontalo dari Partai Gerindra anjlok setelah pemungutan suara ulang (PSU) di Kabupaten Boalemo 

TRIBUNGORONTALO.COM, Boalemo – Rekapitulasi hasil pemungutan suara ulang (PSU) DPRD Provinsi Gorontalo daerah pemilihan (dapil) 6 di Kabupaten Boalemo telah selesai dilaksanakan.

Suara partai dan para calon sudah dipaparkan di rapat pleno KPU Boalemo pada Rabu (17/7/2024).

Pemilu 2024, partai besutan Prabowo Subianto ini meraup 1.229 suara di Kabupaten Boalemo.

Namun saat PSU, Gerindra hanya mendapatkan 724 suara. Artinya, suara Gerindra berkurang 505.

Hal ini juga mempengaruhi hasil suara dari berbagai calonnya.

Berikut hasil rekapitulasi perhitungan suara Gerindra sebelum dan sesudah PSU DPRD Provinsi Gorontalo dapil 6.

1. Nanti Mbuinga:

Sebelum PSU:1.236 suara

Setelah PSU: 216 suara.

2. Amir Sidariman:

Sebelum PSU:578 suara

Setelah PSU: 188 suara

3. Imran Uno:

Sebelum PSU: 308 suara

Setelah PSU: 79 suara

Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved