Capres 2024
Capres Puan Maharani Posisi Ke-7, Rocky Gerung: Polling Relawan Jokowi Tak Masuk Akal
Tidak masuk akal, relawan yang konstituen PDIP dibentuk untuk mendukung Jokowi waktu itu, polling-nya Puan Maharani malahan (posisi) di bawah.
Hanya saja ada nama-nama yang menjadi kuda hitam, yakni Airlangga Hartarto dan Arsjad Rasjid.
Adapun berdasarkan hasil e-voting dari 5.721 peserta Musra I:
1) Ridwan Kamil meraih 2.225 suara atau 38,8 persen
2) Airlangga Hartarto raih 758 suara atau 13,25 persen
3) Erick Thohir meraih 733 suara atau 12,81 persen
4) Arsjad Rasjid raih 591 suara atau 10,33 persen
5) Puan Maharani meraih 543 suara atau 9,49 persen
6) Anies Baswedan didukung 279 suara atau 4,88 persen
Baca juga: Ajak Milenial Perbanyak Nonton Drasun dan D-Kop, Sandiaga Uno: Harga Tiket Pesawat Turun 15 Persen
7) Sandiaga Uno didukung 232 suara atau 4,06 persen
8) Ganjar Pranowo meraih dukungan 158 suara atau 2,76 persen
9) Moeldoko didukung 88 suara atau 1,54 persen
10) Dedi Mulyadi dengan 43 suara atau 0,75 persen
11) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang meraih 39 suara atau 0,58 persen.