Bacaan Doa

Bacaan Doa Pagi Hari Kamis, Pembuka Rezeki hingga Melancarkan Urusan

Rasulullah SAW senantiasa memperbanyak berdoa di waktu pagi dan petang.

Editor: Fadri Kidjab
Freepik
DOA PAGI - Ilustrasi pria berdoa. Simak bacaan doa pagi yang bisa diamalkan. 

Sesungguhnya kami milik Allah dan kepada-Nya kami akan kembali (di hari Kiamat). Ya Allah, berikanlah pahala kepadaku dalam musibahku ini, dan gantikanlah untukku dengan yang lebih baik (dari musibahku). (HR. Muslim 2/632).

Doa bila tertimpa musibah

إِنَّا لِلَّهِ وَإِنَّا إِلَيْهِ رَاجِعُوْنَ، اَللَّهُمَّ أْجُرْنِي فِي مُصِيْبَتِي، وَاخْلُفْ لِي خَيْرًا مِنْهَا

Innaa lillaahi wa innaa ilaihi rooji'uun, allaahumma' jurnii fii mushiibatii, wakh-luf lii khoiron minhaa.

Sesungguhnya kami milik Allah dan kepada-Nya kami akan kembali (di hari Kiamat). Ya Allah, anugerahkanlah pahala atas kesabaranku menghadapi musibah, dan berilah aku pengganti yang lebih baik daripadanya.

Shahih: Shahiih al-Jaami’ish Shaghir (no. 5764), Ahkaamul Janaa-iz (hal. 23), Shahiih Muslim (II/631, no. 918). (*)

 

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved