Harga Bahan Pokok

Update Harga Ikan di TPI Gorontalo, Nelayan Banting Harga Cakalang hingga Kakap

Harga ikan di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Gorontalo mengalami penurunan harga per hari ini, Rabu (9/10/24).

Penulis: Nur Ainsyah Habibie | Editor: Fadri Kidjab
TribunGorontalo.com/Nur Ainsyah Habibie
Potret pedagang tengah melayani pembeli di TPI Gorontalo, Rabu (9/10/2024). 

Adapun fenomena penurunan harga ikan justru menambah pemasukan para pedagang.

“Biasanya ikan ini baru habis menjelang sore, tapi sekarang sejak pagi sudah ramai pembeli yang menyerbu, jadi kita jual cepat,” ujar pedagang yang sibuk melayani pembeli.

Penurunan harga ini diperkirakan masih akan berlangsung selama beberapa hari ke depan, tergantung pada kondisi cuaca dan hasil tangkapan nelayan. 

Meski begitu, para nelayan tetap optimis karena tingginya permintaan di pasar mampu mengimbangi turunnya harga. Sehingga mereka tetap bisa mendapatkan keuntungan dari hasil tangkapan yang melimpah.

 

(TribunGorontalo.com/Nur Ainsyah Habibie)

 

Ikuti Saluran WhatsApp TribunGorontalo untuk informasi dan berita menarik lainnya

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved