Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja Hari Ini, Kamis 13 Juni 2024: Area Gorontalo hingga Sulawesi Utara

SIMAK info lowongan kerja hari ini, Kamis (13/6/2024). Update loker ini dikutip TribunGorontalo.com dari berbagai sumber.

Editor: Fadri Kidjab
Freepik
Info lowongan kerja hari ini Kamis 13 Juni 2024 

TRIBUNGORONTALO.COM – SIMAK info lowongan kerja hari ini, Kamis (13/6/2024).

Update loker ini dikutip TribunGorontalo.com dari berbagai sumber.

Pastikan kamu membaca seksama kualifikasi (persyaratan) sebelum melamar ya, Tribunners.

Berikut info loker di Gorontalo hingga Sulawesi Utara.

Miniso

Penempatan: Gorontalo 
Posisi: Store Crew

Kualifikasi:

- Pria/ wanita
- Usia maksimal 26 tahun
- Pendidikan SMA/SMK sederajat
- Berpenampilan menarik
- Tinggi badan 155 cm (Wanita); 165 cm (Pria)
- Sehat fisik dan psikis
- Tidak bertato atau bertindik 
- Bersedia dimutasi sesuai kebutuhan perusahaan

Dokumen Persyaratan:

- Rekening BCA
- Daftar riwayat hidup (CV)
- Surat referensi kerja
- Kartu Keluarga (KK)
- KTP
- Surat Keterangan Sehat 
- SKCK asli
- Sertifikat vaksin (wajib booster)
- Pas fototerbaru 
- Ijazah asli (hanya diperlihatkan)

Benefit:

- Gaji minimal UMR (Gross)
- BPJS Kesehatan
- BPJS Ketenagakerjaan
- Insentif (Apabila mencapai target)

Kirim CV dan persyaratan berkas Anda ke: hrdstore.indonesia@miniso.com
dengan subjek email: SC_ GORONTALO

Instagram @miniso_indokarir

XXI

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved