Rekrutmen Bersama BUMN 2025

Materi Tes Rekrutmen BUMN 2025: Kisi-Kisi TKD, AKHLAK, dan Tes Wawasan Kebangsaan

Berikut kisi-kisi materi apa saja yang diujikan dalam tes tahap 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2025.

Editor: Andriyani
Dok Kementerian BUMN
TES REKRUTMEN BERSAMA BUMN: Logo Kementerian BUMN. Berikut kisi-kisi materi apa saja yang diujikan dalam tes tahap 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2025. 

TRIBUNGORONTALO.COM - Tes tahap 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2025 akan digelar mulai 18 - 28 April 2025.

Adapun tes Rekrutmen Bersama BUMN 2025 terdiri dari TKD, AKHLAK, dan Wawasan Kebangsaan.

Tes Rekrutmen Bersama BUMN 2025 akan diikuti oleh peserta yang lolos seleksi administrasi.

Berikut kisi-kisi materi apa saja yang diujikan dalam tes tahap 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2025.

FHCI mengumumkan akan ada tiga materi besar yang akan diujikan dalam tes tahap 1 kali ini.

Yakni Tes Kemampuan Dasar, AKHLAK, dan Wawasan Kebangsaan.

Nantinya seluruh ujian akan disediakan dalam pilihan ganda.

Tes Kemampuan Dasar

Dikutip dari situs FCHI, Tes Kemampuan Dasar (TKD) akan menguji logika dasar, verbal, dan juga numerik.

Jika sesuai dengan tahun lalu, TKD akan dibagi menjadi beberapa bagian dengan waktu yang sudah ditentukan per materi.

Peserta akan mendapat 100 soal dan hanya diberi waktu pengerjaan 73 menit.

Baca juga: Kemenkes Buka Rekrutmen Program Bantuan Pendidikan Dokter Spesialis Periode 1, Cek Link Pendaftaran

AKHLAK

Sementara tes AKHLAK alias core values merupakan nilai-nilai utama dari sumber daya manusia BUMN.

Nilai-nilai ini yaitu amanah, kompeten, harmonis, loyal, adaptif, dan kolaboratif yang disingkat menjadi AKHLAK.

Amanah

Definisi: Memegang teguh kepercayaan yang diberikan.

Panduan perilaku:

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved