Video
VIDEO: Pembukaan Bening's Gorontalo Dihadiri Wawali Ryan Kono dan Thariq Halilintar
Launching klinik pratama Bening's dibuka langsung Wakil Wali Kota Gorontalo Ryan F Kono, Sabtu (16/12/2022).
TRIBUNGORONTALO.COM, Gorontalo - Klinik Pratama Bening's kini kembali membuka cabang ke 34 di Kota Gorontalo. Lokasinya di Jalan Raja Eyato Kelurahan Biawao Kota Selatan, Kota Gorontalo.
Launching klinik pratama Bening's dibuka langsung Wakil Wali Kota Gorontalo Ryan F Kono, Sabtu (16/12/2022).
Hadir pula Oky Pratama Founder & Ceo Bening's Indonesia dan Thariq Halilintar Artis Brand Ambassador Bening's klinik.
"Terimkasih sekali saya sangat banga dan senang sekali membuka cabang klinik pratama Bening's ke 34 di Kota serambi madina Kota Gorontalo," ungkap Oky Pratama Founder & Ceo Bening's Indonesia.
Menurutnya, keberadaan Bening's di Gorontalo supaya meningkatkan perekonomian Gorontalo dan bisa sukses seperti provinsi yang lain.