Harga HP
3 Rekomendasi HP Oppo Ini Bisa Dibeli dengan Harga Rp 3 Jutaan, Cek Spesifikasi Lengkapnya
Jika Anda sedang mencari rekomendasi smartphone spesifikasi gahar dengan harga Rp 3 jutaan, ada 3 HP OPPO yang bisa jadi pilihan.
Penulis: Nandaocta | Editor: Nandaocta
Ada dua kamera di bagian belakang ponsel, dengan modul berbentuk lingkaran yang disusun memanjang ke bawah yang tampilannya memiliki efek warna berkilauan.
Kamera pada OPPO A78 5G ini memakai kamera utama 50 MP (f/1.8) dan sensor depth 2 MP (f/2.4).
Beralih ke bagian depan, OPPO A78 5G memiliki layar berupa panel IPS LCD berukuran 6.56 inci dengan resolusi 1612 x 720 pixels dan refresh rate 90 Hz. Di depan juga terdapat kamera selfie 8 MP (f/2.0).
Ponsel ini memiliki RAM sebesar 8GB yang dilengkapi dengan fitur RAM Expansion sehingga memungkinkan RAM tambahan hingga 8GB.
Baca juga: 2 HP OPPO Ini Jadi Rekomendasi Smartphone Harga Rp 1 Jutaan, Spesifikasi Mumpuni meski Dijual Murah
Untuk memori internalnya, OPPO A78 5G memiliki kapasitas penyimpanan 128GB dan bisa diperluas dengan microSD jika dirasa kurang luas.
Perihal performa, OPPO A78 5G mengandalkan chipset Mediatek Dimensity 700 yang membuat ponsel ini diklaim jauh lebih baik dari kompetitor dengan harga sama.
OPPO A78 5G mempunyai kapasitas baterai 5.000 mAh dan sudah dilengkapi dengan kemampuan pengisian cepar 33W.
Jika Anda tertarik membeli ponsel ini, OPPO A78 5G tersedia dua pilihan warna, yaitu Glowing Black dan Glowing Purple.
Anda sudah bisa membawa pulang HP OPPO A78 5G dengan harga Rp 3.599.000.
*Disclaimer: Harga dari ketiga HP di atas dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya
(TribunGorontalo.com)
| Review Samsung Galaxy S23 Series November 2025: Spesifikasi dan Harga HP Lengkapnya |
|
|---|
| Harga HP Samsung S25 Edge Mulai Turun di November 2025, Imbas Rumor Rilis Galaxy S26 Awal 2026 |
|
|---|
| Tak Banyak yang Tahu, Ini Deretan Fitur Rahasia iPhone 14 Plus dan Harga HPnya Sekarang! |
|
|---|
| Update Harga HP dan Spesifikasi iPhone 14 Series di November 2025, Tipe Reguler Paling Hemat Baterai |
|
|---|
| Harga HP iPhone 16e Anjlok Drastis di November 2025, Ini Penyebab dan Update Harga Terbarunya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Ponsel-OPPO-A79-5G.jpg)