Pilpres 2024
Peserta Piala Dunia 2022 Qatar: Profil Singkat 32 Negara Termasuk Belanda
Piala Dunia 2022 tinggal menghitung hari. Sebanyak 32 tim nasional menjadi finalis pesta sepakbola terakbar sejagat yang dipusatkan di Qatar.
Editor: lodie tombeg
Kolase TribunGorontalo.com
Negeri Belanda dan Qatar. Piala Dunia 2022 tinggal menghitung hari. Sebanyak 32 tim nasional menjadi finalis pesta sepakbola terakbar sejagat yang dipusatkan di Qatar.
TRIBUNGORONTALO.COM - Piala Dunia 2022 tinggal menghitung hari. Sebanyak 32 tim nasional menjadi finalis pesta sepakbola terakbar sejagat yang dipusatkan di Qatar.
Negeri Belanda masuk dalam 32 negara peserta Piala Dunia. Timnas yang akan berkompetisi di Qatar tersebesar mulai dari benua Eropa, Amerika, Asia hingga Afrika.
Berikut profil singkat 32 negara peserta Piala Dunia 2022 yang telah Kompas.com rangkum:
1. Qatar
Ibu kota: Doha
Bahasa: Arab
Benua: Asia
Mata uang: Riyal Qatar
Luas wilayah: 11.571 kilometer persegi
Lagu kebangsaan: As-Salam al-Amiri
2. Ekuador L
Ibu kota: Quito
Bahasa: Spanyol
Benua: Amerika Selatan
Baca Juga