Lirik Lagu
Lirik lagu Bolehlah Ku Berharap - Nidji
Lirik lagu Bolehlah Ku Berharap - Nidji, Lagu "Bolehlah Ku Berharap" ini dirilis pada 17 Januari 2025
TRIBUNGORONTALO.COM-Lirik lagu Bolehlah Ku Berharap - Nidji
Lagu "Bolehlah Ku Berharap" ini dirilis pada 17 Januari 2025
Nidji adalah grup musik asal Jakarta yang terbentuk pada tanggal 2 Februari 2002, kini Nidji terdiri dari Muhammad Yusuf Nur Ubay (vokal), Andi Ariel Harsya dan Ramadhista Akbar (gitar), Randy Danistha (kibor, synthesizer), Andro Regantoro (bass), serta Adri Prakarsa (drum).
Berikut Lirik lagu Bolehlah Ku Berharap - Nidji
Di sore hari
Ku jelajahi kehidupan jakarta
Yang selalu mengalah
Inikah cahaya dalam senja
Ku bertanya
Sudahkah kita
Bertemu dengan dia
Sang belahan jiwa
Mungkin kamu salah satunya
Woo.oo
Wu.uu
Dia yang jalan disampingku
Woo.oo
Wuu.uu
Hanyalah disore hari
Ohhh, bolehlah ku berharap
Dia juga rasakan sama
Getaran didada
Tak bisa hindari
Ketika matanya
Melirik tak sengaja
Masuk kedalam jantung hati
Aku tak kuasa
Namun siapa kah dia
Di sore hari
Kujelajahi
Bertemu dengan dia
Sang belahan jiwa
Mungkin kamu salah satunya
Woo.oo
Wu.uu
Dia yang jalan disampingku
Woo.oo
Wu.uu
Hanyalah di sore hari
Ohhh, bolehlah ku berharap
Dia juga rasakan sama
Getaran didada
Tak bisa hindari
Ketika matanya
Melirik tak sengaja
Masuk kedalam jantung hati
Aku tak kuasa
Namun siapa kah dia
Oooo.woooo.oooo
Oooo.woooo.oooo
Ohhh, bolehlah ku berharap
Dia juga rasakan sama
Getaran didada
Tak bisa hindari
Ketika matanya
Melirik tak sengaja
Masuk kedalam jantung hati
Aku tak kuasa
Namun siapa kah dia
(PKL/Fidyawati Radjak)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gorontalo/foto/bank/originals/Lirik-lagu-Bolehlah-Ku-Berharap-Nidji.jpg)